1 Korintus 10 13



1 Korintus 10 13 Tb Pencobaan Pencobaan Yang Kamu Alami

13

Renungan Harian 1 Korintus 10: 13. Tidak ada seorang pejuang yang mau kalah. Setiap orang yang berjuang dalam pertandingan ataupun di medan perang, pasti ingin mengalami kemenangan. Setiap pejuang akan berusaha sampai titik darah penghabisan untuk memenangi pertandingan atau peperangan yang sedang dihadapi. Tetapi berbeda ketika secara nyata kita menghadapi musuh yang jauh lebih hebat dari kita dan kita sudah berpuluh-puluh kali dipukul kalah oleh musuh kita tersebut. Mungkin seakan-akan tidak ada harapan untuk menang.

Begitupula ketika kita mengalami pencobaan, terkadang dorongan untuk mengabaikan perintah Tuhan dan melakukan dosa membuat kita kewalahan. Mungkin kita merasa tidak mungkin memang menghadapi pencobaan ini. Tetapi sebenarnya itu tidaklah sesuai dengan kebenaran.

APAKAH ARTINYA?

Ketika pencobaan datang dan mulai mengetuk, sebenarnya menyerah pada dosa bukanlah satu-satunya pilihan kita. Inilah kebohongan lain yang dibuat oleh iblis. Seakan-akan kita tidak memiliki pilihan lain. Ayat hari ini membuat ini semua menjadi jelas. Allah tidak pernah mencobai kita (Yak. 1:13), Ia hanya mengizinkan pencobaan terjadi. Dalam hikmat Allah, Ia mengizinkan ini untuk membuat kita semakin bergantung pada-Nya. Dan tidak pernah membiarkan kita mengalami pencobaan yang tidak dapat kita kalahkan. Ia selalu menyediakan pertolongan dan jalan keluar untuk kita menang mengalahkan pencobaan yang kita alami. Ia akan selalu memberikan kita kekuatan dan kemampuan untuk berkata, “Tidak, Aku ingin taat kepada Allah!”. Ini semua menjadi mungkin melalui Yesus. Karena Putra Allah dengan

sempurna taat kepada Bapa, maka kita juga dapat melakukannya. Kuasa yang sama juga tersedia bagi kita yang percaya untuk dapat menolak pencobaan dan taat kepada kehendak Allah.

LALU APA YANG HARUS DILAKUKAN?

Menghafalkan ayat adalah sebuah jalan yang baik untuk mengalahkan pencobaan. Mulailah dengan Mzm 119:11. Melalui menghafal, kita memasukkan firman Allah ke dalam hati kita untuk dapat menolong kita melawan pencobaan yang kita hadapi.

Baca juga: Renungan Harian 2 Korintus 12: 1-10 | Tetaplah bersyukur

Gallery 1 Korintus 10 13

Allah Itu Kasih Posts Facebook

1 Korintus 10 13 Tb Pkkpn Up Makassar Facebook

Allahsetia Instagram Photo And Video On Instagram

Image By Ibrena12putri

Kor 13 13 1 Corinthians 13 2019 11 07

The Sacrifice Of Worship Icc Bali

Tantie Diazt Instagram Tantie D Tantie Diazt Profile

With My Heart

Kasih Bapa 1 Korintus 10 13 Pencobaan Pencobaan Yang

Light Salts Renungan Motivasi 1 Korintus 10 13

Pdkccbi Instagram Photos And Videos My Social Mate

Media Tweets By M Megayue Twitter

Verse Of The Day I Corinthians 10 13 The Bible App

Khotbah 1 Korintus 10 13 Pdt Klemens D B Ratu

Sharing Instagram Photo And Video On Instagram

Ikutlah Aku Renungan Hari Senin 15 Februari 2016

E Warta Vol 344 Minggu 28 Mei 2017 344 Joomag Newsstand

Media Tweets By Re Sugihodo Sugiri Sugihodo Twitter

Photos At Gandaria 8 Office Tower Kebayoran Lama 26 Tips

Alkitab Melayu Malaysia For Android Apk Download

1 Korintus 10 13 Ayat Ayat Emas Alkitab

Pic Firman Tuhan Lina Liem Samuel Richard Cindy 1

I Korintus 10 13 Pencobaan Pencobaan Yang Kamu Alami Ialah

Comickristen Instagram Posts Gramho Com

1 Corinthians 8 1 13 Clipart


Comments