Gaya Van Der Waals



Molekul Van Der Waals Wikipedia Bahasa Indonesia

Gaya van der Waals. Pengertian, Penjelasan Contohnya.

Pengetian Gaya Van de Waals.  Gaya van der waals adalah  gaya tarik listrik yang terjadi antara partikel – partikel yang memiliki muatan. Partikel – partikel dimaksud dapat berupa ion, molekul dipol permanen atau dipol terinduksi.

Gaya van der Waals dapat terjadi antara partikel yang sama atau berbeda. Gaya ini terjadi karena adanya sifat kepolaran partikel tersebut. Semakin kecil kepolarannya, semakin kecil pula gaya van der waals-nya.

Kepolaran partikel dapat bersifat permanen atau bersifat tidak permanen. Kepolaran permanen terjadi akibat kepolaran ikatan dalam molekulnya, sedangkan kepolaran tidak permanen karena terinduksi oleh partikel bermuatan, sehingga molekul bersifat polar sesaat secara spontan.

Berdasarkan sifat kepolaran partikelnya,  gaya Van Der Waals dikelompokkan menjadi :

  1. Antaraksi Ion-Dipol (molekul polar)

Partikel yang berbeda dapat saling berikatan atau tarik menarik bila yang pertama adalah ion dan yang lain berupa molekul polar atau dipol.

H+ + H2O → H3O+

Na+ + n H2O → Na(OH2)+n

Antaraksi antara molekul polar (dipol) terjadi antara ekor dan kepala. Artinya, kutub positif molekul yang satu tarik- menarik dengan kutub negatif yang lain. Jika kutub yang sama berdekatan, maka akan saling tolak menolah. Contoh pada molekul HF. Ikatan hidrogen termasuk pada antaraksi jenis ini.

Antaraksi dipol- dipol antara molekul yang berbeda merupakan faktor yang menentukan kelarutan zat dalam pelarut. Antaraksi ini menimbulkan senyawa polar dapat larut dalam pelarut polar, contohnya alkohol dalam air atau sebaliknya air  dalam alkohol.

Air dan alkohol adalah senyawa polar yang dapat saling melarutkan. Kutub – kutub kedua senyawa tersebut dapat saling berinteraksi.

  1. Antaraksi Ion – Dipol Terinduksi

Antaraksi ion dipol terinduksi adalah antaraksi ion dengan molekul dipol yang terinduksi. Antaraksi ini diawali dengan molekul netral menjadi dipol akibat terinduksi oleh partikel bermuatan yang berada didekatnya. Pertikel penginduksi dapat berupa ion atau dipol lain.

Induksi yang diakibatkan oleh ion lebih besar dibanding oleh dipol. Hal ini karena ion bermuatan lebih besar dibanding dipol. Jika induksi disebabkan oleh ion, maka terjadi antaraksi ion tersebut dengan molekul dipol yang terinduksi sehingga disebut antaraksi ion dipol terinduksi. Ikatan ini relatif lemah karena kepolaran molekul terinduksi relatif kecil dari pada dipol permanen. Contohnya adalah:

I + I → I3

Hg2+ + Hg →  Hg22+

  1. Antaraksi Dipol – Dipol Terinduksi

Molekul dipol dapat membuat molekul netral berubah menjadi bersifat dipol terinduksi. Sehingga terjadi antaraksi dipol- dipol terinduksi. Ikatanini cukup lemah, sehingga prosesnya berlangsung lambat. Contoh adalah metana dan kripton dalam air.

nH2O + Kr → Kr(H2O)n

nH2O +  CH4 → CH4(H2O)n

  1. Antaraksi Dipol Terinduksi – Dipol Terinduksi

Pasangan elektron suatu molekul, baik bebas maupun yang terikat, selalu bergerak mengelilingi inti. Karena Elektron ini bermuatan listrik, maka dapat mempengaruhi molekul tetangganya.

Akibatnya, molekul tetangga menjadi polar terinduksi sesaat. Molekul ini kemudian dapat pula menginduksi molekul tetangga lainnya,sehingga terbentuk molekul- molekul dipol sesaat. Akhirnya, terjadi antaraksi dipol terinduksi- dipol terinduksi. Antaraksi ini disebut juga gaya London.

Gaya London lebih kepada molekul- molekul non polar dalam wujud cair dan padat seperti N2 padat atau cair. Dalam keadaan padat, molekulnya rapat dan gaya London kuat sehingga molekul berkumpul bersama.

Gaya London dapat pula terjadi antara molekul yang berbeda seperti CH4, C2H6, C3H6 dan C4H10. Keempat senyawa ini dapat bercampur bila dicairkan.

Perhatikan reaksi pembakaran karbon menjadi gas karbon dioksida seperti ditunjukan dengan persamaan reaksi berikut: Reaksi satu Tahap C + O2   → CO2   ...
Penjelasan.   Entalpi adalah kalor yang terlibat dalam suatu reaksi kimia yang dilakukan pada kondisi tekanan tetap. Entalpi dinotasikan dengan huruf H...
Atom dibangun oleh partikel- partikel subatom yaitu elektron, proton dan neutron. Proton dan neutron terletak dalam inti atom, sedangkan elektron berada...
Pengertian Entalpi.  Entalpi adalah kalor yang terlibat dalam suatu reaksi kimia yang dilakukan pada kondisi tekanan tetap. Entalpi dinotasikan dengan ...
Pengetian Gaya Van de Waals.   Gaya van der waals adalah  gaya tarik listrik yang terjadi antara partikel – partikel yang memiliki muatan. Partikel – pa...
Pengertian Hukum Avogadro.  Hukum Avogadro menyatakan, bahwa  pada temperatur dan tekanan yang sama, gas- gas dengan volume yang sama, akan mempunyai j...
Hukum Boyle – Gay Lussac merupakan gabungan dari tiga hukum yang menjelaskan tentang perilaku variabel gas, yaitu hukum Boyle, Hukum Charles, dan hukum G...
Pengertian  Hukum Faraday.  Michael Faraday adalah seorang pakar Kimia-Fisika Inggris. Faraday menyatakan bahwa sel elektrolisis dapat digunakan untuk m...
Pengertian Hukum Hess.  Hukum Hess menyatakan bahwa kalor (dalam hal ini entalpi) yang menyertai suatu reaksi kimia tidak bergantung pada jalan yang d...
Pengertian Kekekalan Massa.  Awalnya hukum kekekalan massa diajukan oleh ilmuwann bernama Mikhail Lomonosov (1748) setelah dapat membuktikannya melalui ...

Gallery Gaya Van Der Waals

The Derivation Of Van Der Waals Equation Of State For Real

Van Der Waals Forces

Doc Gaya Van Der Walls Echa Buludawa Academia Edu

12 6 Types Of Intermolecular Forces Dispersion Dipole

Experimental And Theoretical Studies Of The Cnar Van Der

Gaya Antar Molekul Ikatan Hidrogen Gaya Vander Waals Dan

Sintesis Kimia Organik Gaya Van Der Waals

Kimia By Cika Rien On Prezi

Interparticle Van Der Waals Force In Powder Flowability And

Gaya Van Der Waals

Ikatan Van Der Waals

Van Der Waals Gaya Lemak Fosfolipid Gambar Png

Ppt Gaya Intra Antar Molekul Kelas Xi Semester 1

Doc Gaya Van Der Waals Untuk Dikirimk Feri Gunawan

Makalah Van Der Waals

A Kovalen Dan Van Der Waals B Ion Dan Gaya Dispersi C

Pengertian Ikatan Kimia Jenis Contoh Ikatan Kimia

Pharmaceuticals Free Full Text 3 Vinylazetidin 2 Ones

Apa Itu Gaya Van Der Walls Soal Utbk Sbmptn 2020 Dan

Gaya Van Der Waals Ikatan Logam By Kelompok 9b

Graphene Electrospun Membranes And Granular Activated


Comments